Buku ini merupakan pedoman pembelajaran bagi mahasiswa, staf pengajar yang bertindak sebagai narasumber dan fasilitator. Pengetahuan tentang kesehatan reproduksi mencakup pengetahuan tentang alat kelamin pria dan wanita, pembuahan, kelahiran, tumbuh kembang, pertumbuhan remaja, kelainan hormon, penyakit HIV, hukum yang berhubungan dengan wanita, dan segala sesuatu tentang kesehatan reproduksi. …